Dandim 0824/Jember Pimpin Ziarah Nasional HUT Ke 61 Korem 083/Bdj

    Dandim 0824/Jember Pimpin Ziarah Nasional HUT Ke 61 Korem 083/Bdj

    JEMBER - Dalam rangkaian kegiatan HUT Ke 61 Korem 083/Bdj, seluruh Kodim  jajaran Korem 083/Bdj melaksanakan Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) wilayah masing-masing, termasuk Kodim 0824/Jember yang melaksanakan Ziarah Nasional di TMP Patrang. Pada Selasa 26/11/2024.

    Bertindak sebagai Inspektur upacara Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah, kegiatan dihadiri oleh Perwira Staf dan Danramil jajaran Kodim 0824/Jember.

    Dalam wawancaranya Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah menyatakan bahwa kegiatan ini merupakan rangkaian dalam menyemarakkan HUT Ke 61 Korem 083/Bdj.

    Kegiatan ini sebagai wujud penghormatan kita kepada para pahlawan Kusuma Bangsa yang telah gugur dan mengorbankan jiwa raganya dalam mewujudkan kemerdekaan Indonesia yang kita nikmati saat ini. Tegas Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    pendim jember pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Cooling System, Polres Jember Gelar Doa...

    Artikel Berikutnya

    Muspika Bangsalsari Bersama Perangkat Pilkada...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Kodim 0824/Jember Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW dengan Dzikir dan Doa Bersama Sedulur Kehidupan, Santuni Anak Yatim dan Duafa 
    Karya Bakti Kodim 0824/Jember Fokus pada Percepatan Pengerjaan Rutilahu
    Bersama Tiga Pilar, Bhabinkamtibmas Sukses Mediasi Batas Tanah Warganya di Desa Kertosari
    Kasdim 0824/Jember Jadi Narasumber Dialog Opsi RRI Jember, TNI Giatkan Bapak Asuh Stunting
    Kodim 0824/Jember Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW dengan Dzikir dan Doa Bersama Sedulur Kehidupan, Santuni Anak Yatim dan Duafa 
    Babinsa Koramil 0824/19 Umbulsari Rencanakan Pengairan Irigasi Pompanisasi Tanaman Jagung Petani
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Kapolres Jember Pimpin Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Patrang Sambut HUT RI ke-79
    Danramil 0824/01 Patrang Hadiri Rakor Si Rambo, Dukung Upaya Stabilkan Inflasi Daerah
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Dandim 0824/Jember Ikuti Meeting Virtual Kick Of TNI AD Manunggal Air,  Launching Bantuan Sumur Bor Dari Kasad Untuk Masyarakat
    Dandim 0824/Jember Ikuti Bimtek Secara Virtual oleh Irdam V/Brw
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Pelantikan Pengurus PPDI, Selamat dan Semoga Sukses Selalu Dalam Mendukung Pembangunan Desa
    Pererat Silaturahmi, Dandim 0824/Jember Jalin Komsos Dengan Semua Elemen Masyarakat

    Ikuti Kami